Pages

Saturday, December 22, 2018

Penjelasan Tentang Ejaan Yang Disempurnakan (EYD) Beserta Susunan Katanya


Hasil gambar untuk eyd


I.                   PENULISAN HURUF


A.    Huruf Kapital
1.      Huruf Kapital ditulis pada awal penulisan suatu kalimat contoh :
Siapakah itu ?
Penduduk desa membangun jembatan ?
Jagalah pohon itu supaya tidak jatuh ?
2.      Huruf Kapital dipergunakan paada awal kalimat kutipan contoh :
Bapak berkata, “Belikan koran hari ini”
“Berapa harga koran itu, Nisa?” ,tanya Bapak
3.      Ditulis sebagai pada huruf pertama suatu ungkapan yang ada hubungannya dengan hal-hal keagamaan. Nama Tuhan, atau kata ganti Tuhan, dan Kitabnya.
Contoh :
Yang Mahakasih
Yang Mahakuasa
B.     Penulisan Huruf Miring
1.      Menulis nama surat kabar, majalah atau buku yang dikutib dari sebuah karangan atau tulisan.
Contoh :
Adikku membaca Bobo Sahabatku.
Deru Campur Debu baik dibaca remaja dan anak-anak.
2.      Menekankan, menegaskan, memperjelas atau mengkhusukan bunyi bagian kalimat yang dicetak miring.
Contoh :
Saya legowo atas kepergiannya.
Harga koran sekarang naik.
3.      Menuliskan kata-kata asing atau kata-kata ilmiah.
Contoh:
Pemuda hendaknya produktif dalam mengejar cita-cita.



II.                PENULISAN KATA
A.    Penulisan Kata Dasar
Kata dasar ditulis sebagai suatu kesatuan.
Contoh:
Udara pagi hari sangat sejuk.
Besok harus lebih baik daripada hari ini.
B.     Penulisan Gabungn Kata
1.      Contoh tersebut seperti halnya pada penulisan kata majemuk, (gabungan kata yang memiliki satu arti baru).
Contoh :
Air terjun               mata air                       meja tulis
Kayu bakar            rumah makan               kursi lipat
Rumah sakit          air tawar                      air asin
Tanah liat              batu bara                    



C.    Penulisan Kata Depan
Yang termasuk di dalam kelompok kata depan ialah : di, ke, dari, pada, kepada, daripada.
Contoh :
Rumahmu dimana?
Adiknya lebih pintar daripada Kakaknya.



Sumber : Kamus Bahasa Indonesia

No comments:

Post a Comment